Kamis, 01 Desember 2011

Mempercepat kinerja Browser di PCLinuxOS

Trik ini saya dapatkan dari grup Ayo Belajar Linux di Facebook, setelah saya coba ternyata cromium saya ada peningkatan dalam mengakses suatu website,, ada peninkatannya sekitar 25% - 50%, gerakannya kelihatan sekali lebih gesit dari biasanya dalam membuka halaman Facebook atau web lainnya,, oh iya trik ini bukan untuk Chromium saja tapi bisa juga di terapkan pada Mozilla Firefox. Bagaimanakah caranya ikuti langkah demi langkah dibawah ini:

1. Masuk Konsol lantas Ketik su. Tekan Enter. Masukkan password root. Tekan Enter
2. Ketik atau copas di Konsol perintah berikut ini: gksudo kwrite /etc/samba/smb.conf lantas tekan  Enter. Maka akan tampil jendela kwrite, kemudian tekan Ctrl + F dan ketikkan: host lmhosts wins bcast maka akan ditemukan baris kalimat seperti gambar dibawah ini:

3. Pindahkan kata host sehingga terbaca : lmhosts wins bcast host  Seperti terlihat pa gambar dibawah ini:


5. Kemudian Save dan Reboot Browser Anda dan nikmati akses 25 % - 50% lebih cepat.

Selamat mencoba. Semoga bermanfaat

By, Patmin Puja Kesuma

Tidak ada komentar:

Posting Komentar